Bolu Kering Legendaris.
Kamu dapat harus Bolu Kering Legendaris menggunakan 6 bahan dan 10
Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu .
Bahan-Bahan Bolu Kering Legendaris
- Siapkan 120 gr , tepung terigu.
- Siapkan 100 gr , gula pasir.
- Siapkan 2 butir , telur.
- Siapkan 1 sdt , vanili bubuk.
- Siapkan 90 gr , / 100 ml minyak kelapa (bisa pake mentega dilelehin).
- Siapkan 1/2 sdt , tbm.
Cara pembuatan Bolu Kering Legendaris
- Panaskan oven sekitar 20-30 menit. Saya pakai oven tangkring ya.
- Masukkan telur, gula pasir, dan tbm ke wadah besar. Lalu mixer sampai mengembang (10 menit).
- Setelah mengembang, masukkan vanili bubuk dan terigu yang sudah diayak ke adonan telur. Aduk perlahan menggunakan spatula hingga tercampur.
- Setelah itu, masukkan minyak kelapa ke adonan tadi, aduk lagi sampai tercampur rata.
- Masukkan adonan ke plastic bag, gunting ujungnya sedikit aja.
- Di loyang, siapkan cetakan kertas, lalu isi cetakan dengan adonan. Jgn kepenuhan ya, soalnya nanti adonannya bakal ngembang.
- Biar keliatan cantik, bisa tuangkan skm coklat ke atas adonan yg sudah ada di cetakan.
- Setelah beres semua, tinggal oven deh selama 30-40 menit. Waktu bisa disesuaikan menurut oven masing2 ya. Good luck 💪.
- .
- .