Resep: Enak Sus Mini isi Cokelat

Kumpulan Resep-Resep Enak Dan Mudah

Sus Mini isi Cokelat.

Sus Mini isi Cokelat Kamu dapat memasak Sus Mini isi Cokelat menggunakan 8 bahan dan 9 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu.

Bahan-Bahan Sus Mini isi Cokelat

  1. Siapkan 250 ml , Air.
  2. Siapkan 100 gr , Margarin.
  3. Siapkan 125 gr , Terigu.
  4. Siapkan 1 sdt , Vanilli bubuk.
  5. Siapkan 1/4 sdt , Garam.
  6. Siapkan 1 sdt , Baking Powder.
  7. Siapkan 3 butir , Telur.
  8. Siapkan Secukupnya , Selai Cokelat.

Cara pembuatan Sus Mini isi Cokelat

  1. Masak air bersama margarin, aduk-aduk sampai larut dan mendidih.
  2. Matikan api lalu masukkan vanilli, garam dan terigu. Aduk cepat sampai adonan mengental dan tidak lengket.
  3. Pindahkan kedalam wadah biarkan hingga benar-benar dingin.
  4. Setelah dingin masukkan telur satu persatu sambil dikocok menggunakan whisker/mixer. Kocok sampai adonan lembut.
  5. Masukkan adonan kedalam piping bag, juga spuit untuk membentuk.
  6. Siapkan loyang yg sudah dialasi baking paper atau bisa dioles margarin. Cetak adonan diatas loyang dengan ukuran kecil-kecil.
  7. Panggang di oven selama 15 menit menggunakan api besar, lalu kecilkan api dan panggang selama 20 menit.
  8. Untuk isian siapkan cokelat batang dan lelehkan, lalu masukkan kedalam piping bag.
  9. Jika kue sus sudah matang, lubangi bagian bawah dengan tusuk gigi lalu semprotkan selai cokelat.